Penantian para nyamuk pers di kediaman Teh Rini, Griya Loka Sektor I.3 Blok UN no.19, BSD, Tangerang, sejak hari Rabu (5/1) siang akhirnya membuahkan hasil. Surat yang mereka kirim ke istri kedua Ustadz Abdullah Gymnastiar alias Aa Gym, yang isinya kurang lebih meminta izin untuk wawancara, akhirnya mendapatkan balasan. Berikut cuplikan isi dari surat Teh Rini yang diberikan kepada para wartawan yang masih nongkrong di depan rumahnya, pada hari Jumat (7/1) :

